Skip to content

feat: menambahkan algortima konversi Oktal ke Desimal #46

New issue

Have a question about this project? Sign up for a free GitHub account to open an issue and contact its maintainers and the community.

By clicking “Sign up for GitHub”, you agree to our terms of service and privacy statement. We’ll occasionally send you account related emails.

Already on GitHub? Sign in to your account

Closed
wants to merge 5 commits into from
Closed

feat: menambahkan algortima konversi Oktal ke Desimal #46

wants to merge 5 commits into from

Conversation

fairusatoir
Copy link
Collaborator

@fairusatoir fairusatoir commented Oct 18, 2021

Deskripsi (Description)

Checklist:

Umum:
  • Saya menambah algoritma terbaru.
  • Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
  • Saya memperbaiki dokumentasi.
  • Saya menambah dokumentasi.
Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
  • Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
  • Saya telah menambahkan komentar kode yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
  • Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.

Environment

Saya menggunakan (I'm using):

  • os = linux / windows / macOS
  • java = 8

linked issue #43 #47 #41

@auto-add-label auto-add-label bot added the enhancement New feature or request label Oct 18, 2021
Copy link
Collaborator

@dean-fahreza dean-fahreza left a comment

Choose a reason for hiding this comment

The reason will be displayed to describe this comment to others. Learn more.

terima kasih telah berkontribusi ke Bellshade, tapi apakah bisa diganti beberapa code?? gini ini semua bagus mantap, tapi kenapa dijadikan satu?? kasian pemula dong nanti bacanya, selain itu kepanjangan yang membuat pemula jadi bingung.

ohh ya, sebelumnya ada yg seperti ini, dan setelah kita telusuri, ternyata berlebihan gajelas dan sama seperti ini, langsung kami CLOSED. Dimohon untuk mengambil salah satu code ya, dan tidak kepanjangan☺ Repo Bellshade Java ini ramah untuk pemula, ya. Kasian nantinya pemula" bingung, selain itu kepanjangan code ini benar" memusingkan pembaca, apalagi reviewer" yg sedang berkuliah atau bekerja, kasian nantinya stress. Terima Kasih

nb : tidak ada perubahan selama 7 hari auto CLOSE

@fairusatoir
Copy link
Collaborator Author

fairusatoir commented Oct 18, 2021

terima kasih telah berkontribusi ke Bellshade, tapi apakah bisa diganti beberapa code?? gini ini semua bagus mantap, tapi kenapa dijadikan satu?? kasian pemula dong nanti bacanya, selain itu kepanjangan yang membuat pemula jadi bingung.

ohh ya, sebelumnya ada yg seperti ini, dan setelah kita telusuri, ternyata berlebihan gajelas dan sama seperti ini, langsung kami CLOSED. Dimohon untuk mengambil salah satu code ya, dan tidak kepanjanganrelaxed Repo Bellshade Java ini ramah untuk pemula, ya. Kasian nantinya pemula" bingung, selain itu kepanjangan code ini benar" memusingkan pembaca, apalagi reviewer" yg sedang berkuliah atau bekerja, kasian nantinya stress. Terima Kasih

nb : tidak ada perubahan selama 7 hari auto CLOSE

maaf mas sebelumnya, maksud nya kenapa dijadikan satu? itu bagaimana ya ? tiap kode dari issue sudah bagi per file.java dan sudah di tempatkan di di folder conversion, saya sebisa mungkin mengikuti format folder dan penulisan dari file .java dari kode sudah ada

@nomadkode nomadkode requested a review from slowy07 October 19, 2021 02:37
@nomadkode
Copy link
Contributor

Bagaimana ini jadinya? @fairusatoir @Random-prog

@dean-fahreza
Copy link
Collaborator

Bagaimana ini jadinya? @fairusatoir @Random-prog

kita minta source code nya satu aja, misal HexadecimalToOctal.java saja atau OctalToDecimal.java aja om, sedangkan om @fairusatoir menuliskan source code nya kebanyakan, kasihan kan pemula jadinya

ooh ya, batas waktunya saya perpanjang 7 hari lagi ya, karena kami sedang sibuk melakukan akitivitas kami sehari-hari

@fairusatoir
Copy link
Collaborator Author

Bagaimana ini jadinya? @fairusatoir @Random-prog

kita minta source code nya satu aja, misal HexadecimalToOctal.java saja atau OctalToDecimal.java aja om, sedangkan om @fairusatoir menuliskan source code nya kebanyakan, kasihan kan pemula jadinya

ooh ya, batas waktunya saya perpanjang 7 hari lagi ya, karena kami sedang sibuk melakukan akitivitas kami sehari-hari

oh berarti nunggu merge 1 file dulu baru, PR 1 file lain nya lagi ya ?, kalau iya, PR ini di tutup saja mas, nanti saya buat lagi dari awal per issue, bagaimana ?

@nomadkode
Copy link
Contributor

Bagaimana ini jadinya? @fairusatoir @Random-prog

kita minta source code nya satu aja, misal HexadecimalToOctal.java saja atau OctalToDecimal.java aja om, sedangkan om @fairusatoir menuliskan source code nya kebanyakan, kasihan kan pemula jadinya

ooh ya, batas waktunya saya perpanjang 7 hari lagi ya, karena kami sedang sibuk melakukan akitivitas kami sehari-hari

oh berarti nunggu merge 1 file dulu baru, PR 1 file lain nya lagi ya ?, kalau iya, PR ini di tutup saja mas, nanti saya buat lagi dari awal per issue, bagaimana ?

Maksudnya itu gak harus nunggu sih om, dipecah aja materinya sesuai yg dibilang om @Random-prog . Semangat om

@nomadkode nomadkode closed this Oct 23, 2021
@fairusatoir
Copy link
Collaborator Author

manggil mas aja mas, saya baru lulus kuliah, masih entry level

okee, saya pakai cara yang tadi di sarankan

Sign up for free to join this conversation on GitHub. Already have an account? Sign in to comment
Labels
enhancement New feature or request
Projects
None yet
Development

Successfully merging this pull request may close these issues.

3 participants